Lompat ke konten Lompat ke sidebar Lompat ke footer

Cara kolaborasi gerakan dan musik

Kolaborasi Gerakan Dan Musik

Cara kolaborasi gerakan dan musik

Kolaborasi seni dapat di artikan sebagai kerja sama dua atau lebih cabang seni. Hubungan yang erat antara musik dan gerakan telah lama di ketahui oleh para ahli pendidikan musik. Bahkan Barrett, Enccoy, dan Vablen (1997) pernah memukakan bahwa, "melalui gerakan tubuh, bernyanyi dan memainkan musik misalnya, memperlihatkan secara seseorang menggunakan organ tubuhnya untuk mempelajari musik internalisasi ritmik, serta menghubungkan antara bumi dan gerakan."

Ekplorasi musik

Ada banyak sekelompok orang memainkan musik dengan cara menggunakan instrumen instrumen yang sudah kita kenal seperti gitar, drum, atau keyboard. namun ada juga sekelompok orang yang bermain musik dengan menggunakan alat alat perkusif  sederhana, seperti potongan bambu, botol, atau gelas berisi air yang di pukul dengan sendok.
pada saat ini alat perkusif sederhana sudah banyak di gunakan oleh pemain musik di banyak negara, termasuk Indonesia. Umumnya alat alat sederhana tersebut di gunakan oleh pemain musik untuk mengexplorasi beragam bumi yang di butuhkan dalam permainan musik. Dapat di katakan bahwa explorasi bumi merupakan salah satu usaha manusia untuk mengexpresikan gagasan atau ide tentang kehidupan melalui permainan musik.
Explorasi bumi tidak hanya dilakukan dengan mengembangkan sumber buminya atau Instrumen, tetapi juga melalui pengembangan pada simbol simbol musik, seperti nada dan ritme.

Gerakan Dalam Permainan Musik

Gerakan tubuh dalam permainan musik tidak hanya memperlihatkan nilai nilai estetik suatu masyarakat, tetapi juga memperlihatkan hubungan antara kesesuaian pola gerakan dan musik, khususnya tempo dan irama.

Kolaborasi Seni Dalam Permainan Musik

Kolaborasi seni dapat dilakukan dengan cabang seni lainnya, misalnya seni rupa. John Paynter (1972) pernah mengemukan tentang kemungkinan melibatkan aktivitas lain dalam pembelajaran musik. hal ini menyababkan pembalajaran musik dapat dilakukan melalui aktivitas yang beragam yang dilakukan sesuai dengan potensi dan pengetahuan yang dimiliki.


Kesimpulan

Kolaborasi seni di harapkan dapat di gunakan untuk menghadirkan gagasan ide dalam berkesenian, sebagai media hiburan, memperindah, merencanakan dan menata karya karya seni yang fungsional dan expresif. Kegiatan bereksperimen dan menciptakan seni berdampak pada kebahagian dan dapat di gunakan sebagai alat untuk berexpresi dan menganalisis karya karya seni. Salah satu bentuk eksperimen adalah melakukan eksplorasi bumi, eksplorasi sumber bumi di pandang penting karena dengan tersediannya beragam bumi yang menghasilkan oleh sumber bumi yang beragam, serta lebih termotifasi untuk melakukan kolaborasi seni sesuai dengan pengetahuan dan kemampuan yang dimiliki. Eksplorasi sumber bumi dapat dilakukan dengan memanfaatkan barang barang yang ada dengan lingkungan sekitar dan memodifikasi alat alat perkusi yang dapat di gunakan untuk memenuhi kebutuhan mengekspresikan gagasan atau ide dalam bidang musik.
Kolaborasi seni dalam permainan musik memperlihatkan bahwa dalam prosesnya,  musik tidak dapat di lepaskan dari cabang seni lainnya, seperti seni tari dan seni rupa. Kolaborasi seni dan gerak tubuh memperlihatkan bahwa di dalam musik terdapat gerak dan di dalam gerak terdapat musik. Hal yang sama terjadi pula kolaborasi musik dalam seni rupa. Properti sebagai hasil dari seni rupa alat di butuhkan dalam permainan musik untuk memperkuat tema. Properti yang di gunakan juga di pandang penting untuk nilai nilai estetik masyarakatnya. Kolaborasi seni dapat di pandang sebagai suatu aktivitas yang tidak hanya melatih rasa (feeling), tetapi juga meningkatkan kemampuan berpikir secara logis. Kolaborasi seni dalam permainan musik juga dapat meningkatkan apresiasi terhadap nilai nilai estetik dalam masyarakat lokal, seperti tampak pada pola ragam gerakan tubuh dan properti yang di gunakan.
Awayou
Awayou Blame it not my youth

Posting Komentar untuk "Cara kolaborasi gerakan dan musik"